Nobar Pidato AHY, Demokrat Sumut Siap Jalankan Agenda Perubahan Indonesia

Kepala Bappilu Demokrat Sumut, Chairil Mukmin dan Ketua Bakomstra DA, Chairil Huda, S.Sos.
Sumber :
  • BS Putra/MEDAN VIVA

Dalam kesempatan yang sama Chairil Huda menambahkan, dari lima kluster yang disampaikan AHY satu hal pokok pikiran yang harus dituntaskan dan dikawal dalam segala program di daerah.

Perbarindo Sumut Gelar Kompetensi Kualifikasi Direktur BPR dan BPRS

"Kita di DPD Partai Demokrat Sumut akan menurunkannya sebagai gerakan bersama mengawal kebijakan, pemerintah di masing-masing daerah agar menjadi penyelesaian persoalan untuk masyarakat Sumatera utara," ungkapnya mengakhiri.

Sementara itu, AHY pada awal pidatonya sempat menjelaskan alasan mengusung agenda perubahan. Dia menyampaikan bahwa agenda perubahan tak serta merta menihilkan prestasi pemerintahan yang telah dirintis sejak Presiden Sukarno hingga Joko Widodo.

Baru Edy Rahmayadi dan Barry Simorangkir yang Mendaftar ke PKS untuk Maju Pilgub Sumut 2024

"Sebaliknya kami justru menyampaikan penghargaan kepada pemerintah atas semua kerja kerasnya. Kami yakin presiden Jokowi dan pemerintahannya ingin berbuat yang terbaik," kata dia.

Bahkan dirinya mendoakan Presiden Jokowi bisa mengakhiri masa baktinya dengan baik. Dalam pidatonya juga AHY turut menyinggung kebijakan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang membuat utang terus naik saat ekonomi menurun.

Diduga Cabuli Anak Tetangganya, Seorang Petani di Simalungun Ditangkap Polisi

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono.

Photo :
  • Istimewa/MEDAN VIVA

AHY mengatakan pertumbuhan ekonomi stagnan selama 9 tahun terakhir. Bahkan, perekonomian tumbuh rendah di bawah janji Jokowi sekitar 7 persen.

Halaman Selanjutnya
img_title