Gegara Mikrofon Karaoke, Herman Tewas Ditikam Rekannya di Warung Tuak di Simalungun

Jasad korban Herman Syahputra Pohan dievakuasi ke rumah sakit.
Sumber :
  • Dok Polres Simalungun

Ghulam mengatakan pihaknya menerima laporan peristiwa itu, langsung turun ke lokasi kejadian melakukan olah TKP dan memeriksa saksi-saksi serta mengumpulkan barang bukti.

Hari Ketiga, Pengujung Padati Venue Aquabike 2024 Digelar Parapat Danau Toba

Ghulam mengatakan mengerahkan personil dalam melaksanakan pengejaran dan penangkapan terhadap pelaku yang melarikan diri, usai melakukan penikaman tersebut.

"Kami sudah mengerahkan tim khusus untuk menangkap pelaku. Kami meminta kerja sama dari masyarakat untuk memberikan informasi yang dapat membantu proses pengejaran ini," tutur Ghulam.

Rider Muda 15 Tahun, Boanegers Ratag Curi Perhatian di Aquabike 2024 Danau Toba