PKS Sumut Siapkan Kader Terbaik dan Potensial untuk Bertarung di Pilkada 2024

DPW PKS Sumut gelar konferensi pers kesiapan hadapi 'Kick Off' Pilkada Serentak 2024.
Sumber :
  • BS Putra/VIVA Medan

Amsal mengungkapkan saat ini, belum ada melakukan pendaftaran meski Kick OFF Pilkada Serentak 2024, dalam penjaringan calon Kepala Daerah dan calon Kepala Daerah, sudah dibuka sejak 3 April 2024, lalu. Penjaringan ini, terbuka untuk non kader PKS yang memiliki potensial dan elaktabilitas yang baik, untuk bertarung di Pilkada serentak 2024.

Musrenbang RPJPD Medan, Pj Gubsu: Pembangunan Butuh Rencana yang Baik

"Yang resmi mendaftar ke wilayah belum ada. Kita fokus penjaringan internal, minggu kedepan sudah adalah nama-nama internal. Menurut anggota partai, layak kita usung beberapa daerah," jelas Amsal.

Amsal mengatakan secara informal, PKS sudah menjajaki komunikasi dengan partai politik lainnya, untuk berencana berkoalisi dalam Pilkada serentak 2024.

Sambangi Warkop Jurnalis Medan, Nikson Nababan Diskusi Bersama Awak Media

"Masih lebaran dan masih banyak kesibukan, setelah ini partai bisa melakukan komunikasi secara formal dengan partai politik lainnya," tutur Amsal.