Satuan Reserse Narkoba Polres Serdang Bedagai menggagalkan peredaran narkoba jaringan antar provinsi dengan mengamankan barang bukti sabu-sabu seberat 7 kilogram.
Generasi Z dinilai memiliki peran penting dan menjadi garda terdepan dalam upaya konservasi termasuk perlindungan orang utan yang merupakan satwa kunci di Pulau Sumatera.
Edy Rahmayadi akan menghadapi Blok Medan atau sebut dari Bobby Nasution, yang merupakan Walikota Medan. PDIP harus merombak dukungan kepada Bacalon kepala daerah.
Gapeksindo Sumut sebut peran Pj Gubernur Sumut, Pj Bupati dan Pj Walikota, untuk saat memberikan kontribusi dalam perbaikan infrastruktur atau konstruksi di Sumut ini.
Violetha Agryka Sianturi asal SMA Negeri 1 Sibolga dan Ibnu Aswan dari SMA Negeri 1 Tanjungbalai. Fatoni pun berterima kasih pada keduanya, yang telah mewakili Sumut.
Kadin Sumut menyoroti proyek Rp2,7 T hingga sejumlah proyek di Medan dibawah kepemimpinan Bobby Nasution yakni, lampu pocong, underpass, Lapangan Merdeka dan lainnya.