Januari hingga September 2024, KAI Sumut Telah Angkut 1,8 Juta Lebih Penumpang

Aktivitas penumpang di Stasiun Medan.
Sumber :
  • Dok KAI Sumut

Selanjutnya, Stasiun Bandar Tinggi, terkoneksi dengan angkutan KA Perkotaan dan angkutan KA antar kota. Stasiun Siantar, terkoneksi dengan angkutan Damri (menuju Danau Toba) Untuk layanan KA Bandara saat ini dikelola oleh KAI Group yakni KAI Bandara dengan layanan KA Bandara yang menghubungkan Stasiun Medan dengan Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumut.

Tingkatkan Layanan Jelang Nataru 2025, KAI Sumut Lakukan Penataan Beberapa Stasiun

Selain itu, ada beberapa stasiun yang terhubung dengan pelabuhan laut sebagai solusi ekosistem serta efisiensi dalam pengiriman barang. "Di wilayah Sumatera Utara terdapat dua stasiun yang terhubung dengan pelabuhan laut, yakni Stasiun Belawan terhubung dengan Pelabuhan Belawan dan Stasiun Kuala Tanjung terhubung dengan Pelabuhan Kuala Tanjung," kata Anwar.