Edy Rahmayadi Ingin Ciptakan Pendidikan yang Berkualitas dan Unggul di Sumut
Minggu, 8 September 2024 - 11:12 WIB
Sumber :
- Istimewa/VIVA Medan
"Ada kegelisahan kami di Pilkada Sumut 2024, di sini bukan pertarungan Edy saja. Ayah Edy mewakili kegelisahan kami saat ini. Ayah tidak sendiri, kami bersama ayah untuk menghadapi kekuatan oligarki yang semakin menjadi-jadi, tetap semangat," sebut Kristian.