Ini Alasan Golkar Usung Bupati Asahan Dampingi Bobby Nasution di Pilgub Sumut

Bacalon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut, Bobby Nasution - Surya.
Sumber :
  • Dok Golkar Sumut

“Ini kesepakatan dari Bobby mengatakan wakilnya dari Golkar. Apalagi Golkar menjadi partai pemenang di sini. Mengenai Pak Surya itu kesepakatan kami internal dan kami menyodorkan beberapa nama. Pak Bobby setuju dengan Pak Surya,” ucap Ijeck.

Menteri Budi Arie: Ada sekitar Rp300 Triliun Perputaran Uang di Tengkulak, Kita Berantas

Untuk diketahui, Partai Golkar merupakan partai pemenang di Provinsi Sumut pada Pemilu 2024, dengan mengantongi 21 kursi. Seharusnya, tanpa koalisi Golkar bisa mengusung calon Gubernur dan Wakil Gubernur 2024.

Namun, partai ini mendukung dan mengusung menantu Presiden RI, Joko Widodo itu. Selain Golkar, Bobby Nasution juga diusung Partai Gerindra, PAN, Demokrat, NasDem, dan PKB. Sehingga koalisi 'gemuk' siap mengantar kemenangan bagi Bobby dan Surya di Pilgub Sumut 2024.

Donny Setha Aklamasi Terpilih Pimpin POSSI Sumut 2025-2029