Pertamina dan Pemprov Sumut Sidak SPBE, Lakukan Uji Berat Tabung LPG 3 Kg

Pertamina dan Pemprov Sumut sidak SPBE.
Sumber :
  • Dok Pertamina

Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Irto Ginting menambahkan, pihaknya terus memastikan pemutakhiran sistem seluruh lembaga penyalur untuk tetap memberikan layanan terbaik, mulai dari pengisian LPG 3 Kg di SPBE hingga yang akan disalurkan ke masyarakat.

Siswa SDS IT AIKO Lulus 100 Persen, Haflatut Takhrijiyah & Exhibition 2024 Sukses

"Pertamina secara berkala melakukan pengecekan dan pengawasan di stasiun pengisian gas di SPBE dan SPPBE, agar setiap jumlah dan takaran LPG yang dipasarkan benar-benar tepat ke masyarakat,” jelasnya.