Kasus Mantan Anggota DPRD Langkat Tewas Ditembak, Anak Korban Desak Polisi Tangkap Pelaku

Rika, anak mantan anggota DPRD Langkat Paino, yang tidak ditembak.
Sumber :
  • Istimewa/MEDAN VIVA

Makam Paino, mantan anggota DPRD Langkat yang tewas ditembak.

Photo :
  • M Akbar

Pelaku Penembakan Diduga Sama dengan Kasus 2021

Kabid SD Disdik Langkat Terjaring Razia Diskotik, Tes Urine Positif Narkoba

Sedangkan anggota DPRD Sumut, Zainuddin Purba mengaku prihatin peristiwa penembakan yang menimpa Paino. Dia menduga, pelaku yang menembak korban merupakan orang sama pada kasus 2021 silam.

"Saya kilas balik sebentar, pada tahun 2021, ada juga yang melakukan penembakan," ujarnya.

Anak Bunuh Ibu Kandung di Medan, Pelaku: Rasa Kasihan Aku Sudah Habis

Ia menceritakan, Polres Langkat berhasil mengungkap kasus tersebut. Namun sayang, hukuman yang dijatuhkan majelis hakim tidak setimpal. Juga tuntutan dari Jaksa Penuntut Umum dari Kejaksaan Negeri Kabupaten Langkat pun tak sesuai.

"Pada masa itu, Jaksa Penuntut Umum (JPU), hanya menuntut 6 bulan penjara. Sedangkan hakim memvonis 3 bulan," ujarnya.

Jelang Mudik Lebaran 2024, Pertamina Patra Niaga dan Polda Sumut Cek Persiapan SPBU di Medan

"Maka kita berharap, dalam kasus ini JPU yang ditunjuk nantinya, benar-benar menjatuhkan tuntutan seberat beratnya. Begitu juga dengan hakim menvonis dengan maksimal. Kita tidak mau hal-hal buruk dalam tuntutan dan vonis peradilan nantinya terulang kembali," timpalnya.

Halaman Selanjutnya
img_title