Edy Rahmayadi Ajak Jurnalis Berani Ungkap Kebenaran dan Fakta Kecurangan di Pilgub Sumut 2024

Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi-Hasan Basri Sagala.
Sumber :
  • BS Putra/VIVA Medan

"Karena demokrasi milik kita, bukan milik dia. Apa lagi, milik dia. Nanti repot kita, karena demokrasi harus didapat secara real yang pantas pemimpin untuk populasi di Sumut ini, karena ada 16 juta jiwa," jelas mantan Pangdam I Bukit Barisan itu.

Nyoblos Ditemani Kahiyang Ayu dan Anaknya, Bobby Nasution: Kita Optimis Menang