Persiapan F1H2O Danau Toba, Edy Rahmayadi : Kita Dapat Pujian

Konferensi pers F1 Powerboat Danau Toba di Balige, Kabupaten Toba.
Sumber :
  • F1H2O.com

VIVA Medan - Tahun pertama sebagai tuan rumah penyelenggaraan F1 Powerboat atau F1H2O Danau Toba 2023, di Balige, Kabupaten Toba. Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi mengklaim mendapatkan pujian dari kalangan pihak.

Bank Sumut Promosikan Pariwisata Danau Toba Melalui Pertemuan BPD se-Indonesia

"Ini pertama kali, memang kita dapat pujian dari panitia mempersiapkan ini, tetapi kita harus semakin baik setiap tahunnya," sebut Gubernur Edy kepada wartawan di venue F1H2O, di Balige, Kabupaten Toba, Sabtu 25 Februari 2023.

Dalam pelaksanaan menyukseskan F1H20 ini, mantan Pangkostrad itu, mengerahkan Bus Bakti Kesehatan Bermartabat (BKB) untuk F1H2O. Bus BKB ditujukan untuk mendukung pusat trauma (trauma centre) selama pagelaran F1H2O Danau Toba.

Dihadapan PKDN Sespimti Polri, Pj Gubernur Sumut Beberkan Strategi Pemilu Sukses

Baca juga:

Selain bus BKB, Pemprov Sumut juga mengerahkan beberapa peralatan medis seperti monitor pasien, oxygen dan lainnya. Pemprov Sumut juga mengerahkan setidaknya 60 tenaga medis untuk mendukung trauma centre F1H2O Danau Toba.

Dituding Jadi Perusak Lingkungan, Masyarakat Adat Demo DPRD Sumut Tuntut PT TPL Ditutup

"Memang terbatas, tetapi saya rasa cukup untuk penanganan pertama medis bila terjadi sesuatu yang tidak kita inginkan," sebut Gubernur Edy.

Halaman Selanjutnya
img_title