Gelar Wisuda Diikuti 1975 Lulusan, Rektor Unimed: Konsisten Lahirkan SDM Unggul dan Berkarakter

Rektor Unimed, Prof Baharuddin saat memimpin prosesi wisuda periode Desember 2024.
Sumber :
  • Dok Unimed

Baharuddin juga berpesan kepada seluruh lulusan, tetap jalin komunikasi dan silaturahmi dengan Unimed sebagai almamater dan sesama alumni dimana pun berada, melalui Ikatan alumni Universitas Negeri Medan. 

Membanggakan, Kepala SMK Sultan Iskandar Muda Medan Terpilih Kepala SMK Inovatif Terfavorit Tingkat Nasional

"Berikan kontribusi kepada Unimed berupa masukan, kritik-konstruktif, dan ide kreatif- solutif dalam rangka meningkatkan kualitas almamater yang harus selalu kita banggakan, bukan sebaliknya membangun opini yang dapat merendahkan citra Unimed di masyarakat," ucap Baharuddin. 

"Bekerja dengan tulus ikhlas dengan tetap menjaga wibawa dan martabat insan akademis khususnya sebagai keluarga besar Unimed," ujar Baharuddin kembali. 

Dituding Dibalik Kekalahan Andika Prakarsa di Pilgub Jateng, Jokowi: Dibuktikan Saja