73 Warga Binaan Lapas Siborongborong Terima Remisi Khusus Natal

Kalapas Siborongborong, Krisman Ziliwu menyerahkan remisi khusus natal.
Sumber :
  • Dok Lapas Siborongborong

Ia juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada jajaran pemerintah daerah dan seluruh instansi serta lembaga sosial terkait, yang telah turut serta berpartisipasi dan memberi dukungan dalam pelaksanaan tugas dan fungsi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia.

Selama Nataru 2024/2025, Bandara Kualanamu Layani 3.315 Penerbangan dan 468 Ribu Penumpang

Kepala Lapas Siborongborong, Krisman Ziliwu menyampaikan ucapan selamat ke pada 73 warga binaan yang mendapat remisi. Lapas Siborong-borong mengusulkan 74 warga binaan menerima remisi, namun hanya 73 yang disetujui menerima remisi khusus Natal Tahun 2023.

"Selamat kepada seluruh narapidana dan warga binaan yang pada Hari Natal ini mendapatkan remisi/pengurangan masa pidana. Bagi yang belum memperoleh remisi karena belum memenuhi persyaratan administratif maupun substantif yang telah ditetapkan, hendaknya bersabar dan terus memperbaiki diri agar pada kesempatan berikutnya dapat memperoleh remisi," pungkas Kalapas.

Operasi Lilin Toba 2024, Polda Sumut Sukes Tekan Angka Lakalantas Hingga Berikan Pelayanan Optimal