Gegara Pendeta Hindu India Yati Narsinghanad Giri, Hacker Indonesia Lumpuhkan Peretas India

Pendeta Hindu India, Yati Narsinghanad Giri
Sumber :
  • Facebook Mahamandleshwar Yati Narsinghanad Giri

Sebelumnya, kelompok hacker Anonymous India menyebut bahwa mereka berhasil mendapatkan data pribadi berupa KTP, transkrip nilai S1, Kartu Keluarga, transkrip nilai S2 hingga ijazah S2 dari Universitas di Medan.

Langkah Effendi Simbolon Dorong UHN Jadi Universitas dengan Kualitas Terbaik

Meski begitu belum diketahui berapa banyak yang terpengaruh dan apakah data yang mereka tebar benar-benar valid. Sementara di saluran Telegram, kelompok hacker Indonesia lainnya, Ganosec Team, menulis bahwa itu hanya Google Dork.

"Terrible as a child just learning dorking data anonymous India," tulis Ganosec Team. Google Dork adalah metode penggunaan mesin pencari Google untuk mendapatkan informasi sensitif yang tidak ada di internet.

Unimed Gelar Wisuda Diikuti 1.416 Lulusan, Rektor: Dunia Kerja Butuhkan Kemampuan dan Skill

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id 

Judul Artikel : Hacker Indonesia Habisi Peretas India

UKM Kesenian UTND Gelar Festival Seni Pelajar, Pendaftaran Dibuka 24 Februari 2025

Link Artikel : https://www.viva.co.id/digital/digilife/1594655-hacker-indonesia-habisi-peretas-india