Angkasa Pura Aviasi dan Otban Sambut 'Kepulangan' Jetstar ke Bandara Kualanamu

Pesawat Jetstar dari Singapura mendarat di Bandara Kualanamu.
Sumber :
  • Haris Dasril/VIVA Medan

Katanya, sebagai salah satu hub internasional terbesar, Changi Airport memberikan akses mudah ke berbagai destinasi dunia. Peningkatan frekuensi penerbangan ke sana bukan hanya akan membantu pemulihan industri penerbangan dan pariwisata, tetapi juga memberi lebih banyak pilihan bagi penumpang.

Begini Cara Melaporkan Barang Hilang dan Tertinggal di Bandara Kualanamu

"Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah II mendukung penuh rencana pembukaan kembali rute ini, yang akan dioperasikan dengan frekuensi 7 kali seminggu dari KNO. Kami memastikan bahwa Kualanamu telah menyiapkan infrastruktur yang memadai untuk melayani kebutuhan penumpang dengan standar terbaik. Mari kita bersama-sama mempromosikan rute ini agar semakin diminati masyarakat dan memberi dampak positif bagi kedua negara," jelasnya.