Serukan Aparatur Netral di Pemilu 2024, Ganjar : Biarkan Kontestan Bertanding dengan Sehat

Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo bersama Ketua TPD Ganjar Mahfud Sumut, Paul Baja M Siahaan.
Sumber :
  • Istimewa/VIVA Medan

Ganjar mengatakan pemerintah dihasilkan dengan proses yang baik, pastinya akan menjalankan pemerintahan yang baik juga, dengan mampu menyelesaikan masalah tanah air ini dan masyarakat.

Peredaran Pil Ekstasi di Diskotek SS Diungkap Polres Binjai, 2 Pengedar Ditangkap

"Tugas kita nanti menjalankan pemerintahan yang baik. Sikat kolusi, sikat korupsi, dan sikat nepotisme. Kita kawal demokrasi dengan baik," jelas Ganjar.

"Berikan layanan terbaik kepada masyarakat. Agar pendidikan baik, kesehatan baik, dan rakyat mencari pekerjaan dengan mudah. Itu semua terwujud kalau Ganjar-Mahfud menang," ucap Ganjar.

Baru Dilantik Pj Bupati Deliserdang, Wiriya Alrahman Diwarisi Utang Rp200 Miliar

Ia optimistis Sumut akan menjadi penyumbang suara terbesar Ganjar-Mahfud pada 14 Februari 2024.

"Apakah saudara semua siap memenangkan Ganjar-Mahfud? Nomor berapa? Siap memenangkan? Angkat salam tiga jarinya. Ini akan menunjukkan apakah kita akan menang. Insyaallah kita akan menang mutlak di Sumut. Salam tiga jari," ujar Ganjar.

Sah! Prabowo-Gibran Presiden dan Wakil Presiden RI Terpilih 2024-2029

Dalam kampanye terbuka atau kampanye akbar. Selain Ganjar, juga langsung dihadiri Cawapres, Mahfud MD yang berbagi tugas menyapa masyarakat di sejumlah Kabupaten/Kota di Sumut ini.

Selain di Belawan, Ganjar-Mahfud juga berkampanye ke di Lapangan Astaka Pancing, Deliserdang, kemudian menyapa relawan di Istana Maimun dan dihibur aksi panggung Slank. Selain di Medan, Ganjar dan Mahfud berbagai kampanye di daerah lain. Mahfud misalnya turut berkampanye di Kabupaten Simalungun dan Asahan.