Optimis Angkasa Pura Aviasi Wujudkan Bandara Kualanamu Menjadi Hub and Spoke

Aktivitas di landasan Bandara Kualanamu.
Sumber :
  • BS Putra/MEDAN VIVA

"Bandara Kualanamu selama 25 tahun, mendukung penuh upaya yang sedang dan akan dilakukan oleh PT Angkasa Pura Aviasi menjadi Hub and Spoke dan melakukan Pengembangan Bandara Internasionla Kulanamu sesuai Long-term Bisnis Plan," jelas Rifai.

Libur Isra Miraj dan Imlek 2025, Bandara Kualanamu Layani 192 Ribu Penumpang

Menginjak usia ke-5 tahun, PT Angkasa Pura Aviasi mengadakan acara syukuran di Auditorium Danau Toba Gedung Perkantoran. Syukuran berlangsung hikmat dan sederhana yang dihadiri oleh karyawan dan komunitas Bandara Internasional Kualanamu.

Aktifitas penumpang di Bandara Kualanamu.

Photo :
  • BS Putra/MEDAN VIVA
Calon Ketua FJPI Sumut Siti Amelia, Perjuangkan Kesejahteraan Anggota dan Organisasi

Director of Human CapitalĀ  PT Angkasa Pura Aviasi, Haris menuturkan, tasyakuran 5 tahunnya Angkasa Pura Aviasi diisi dengan doa dan harapan kemudahan dalam tercapainya cita cita visi da misi Perusahaan kedepannya.

Katanya, Angkasa Pura Aviasi terus berkomitmen dan bergerak cepat dalam meningkatkan pelayanan kebandarudaraan khususnya di Bandara Internasional Kualanamu bersama seluruh pemangku kepentingan di Bandara Internasional Kualanamu.

Sepanjang 2024, Bandara Kualanamu Telah Layani 7,1 Juta Penumpang

"Kolaborasi, koordinasi dan komunikasi yang baik akan mewujudkan pelayanan terbaik bagi masyarakat maupun pengguna jasa Bandara Internasional Kualanamu. Rangkaian acara diisi dengan tausyiah, pemberian santunan dan pemberian bibit pohon," pungkas Haris.