Jumlah Penduduk Miskin Indonesia Meningkat 200 Ribu Orang

Ilustrasi kemiskinan di Indonesia.
Sumber :
  • VIVA

VIVA - Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan angka kemiskinan di Indonesia meningkat. Kenaikan orang miskin Indonesia ini meningkat yang mencapai 26,36 juta orang.

Kampanye Akbar Hendri-Yanto, Ribuan Warga Humbang Hasundutan Deklarasi Tolak Politik Uang

Kepala BPS, Margo Yuwono mengatakan, jumlah penduduk miskin Indonesia per September 2022 mencapai sebanyak 26,36 juta orang, atau meningkat 200 ribu orang pada Maret 2022. Meskipun, angka tersebut menurun 140 ribu orang dibanding September 2021.

Kondisi kemiskinan d Indonesia pada tahun 2022 ini belum sepenuhnya pulih pasca pandemi Covid-19 dihadapi dalam dua tahun terakhir.

Kepemimpinan Tambunan di Kabupaten Deli Serdang 2004-2024

"Jika dilihat dari aspek ketenagakerjaan, sampai saat ini angkatan kerja yang ada belum sepenuhnya terserap akibat pandemi Covid-19 dalam dua tahun terakhir," kata Margo dalam konferensi pers, melansir VIVA Senin, 16 Januari 2023.

Baca juga:

Debat Publik Pilkada Humbahas: Hendri-Yanto Jadi Perhatian, Kritisi Ketimpangan Pembangunan

Dia menambahkan, persentase penduduk miskin perkotaan pada Maret 2022 mencapai sebesar 7,50 persen. Naik menjadi 7,53 persen pada September 2022. Sementara persentase penduduk miskin pedesaan pada Maret 2022 yakni sebesar 12,29 persen.

Halaman Selanjutnya
img_title