Ketua Golkar Sumut Ajak Anak Muda Cerdas Memilih Caleg Pada Pemilu 2024

Ketua DPD Golkar Sumut, Musa Rajekshah.
Sumber :
  • Istimewa/VIVA Medan

"Karena lewat digital tidak perlu menghabiskan biaya yang terlalu besar," ucapnya.

Badan Musyawarah Masyarakat Minang Dukung Edy Rahmayadi Maju di Pilgub Sumut 2024

Sementara itu, Ketua HWK Sumut, Dr Julia Maulina dalam kesempatan itu mengatakan bahwa dialog ini dilaksanakan agar kaum ibu mengerti terkait menggunakan media sosial dengan baik. Apalagi sekarang perkembangan media sosial begitu masif.

"Muncul sekarang emoticon-emoticon. Kita harus sikapi dengan baik. Jangan sampai lewat media sosial akhirnya menimbulkan kegaduhan sesama kita. Dan kami melihat peran perempuan itu penting dalam mendidik. Jadi harapan kita setelah ini mereka dapat ilmu dalam mendidik anak-anak," ujarnya.

PON 2024, Tercatat 14 Ribu Orang Mendaftar Jadi Volunter di Sumut