Milenial Golkar, Rahmaddian Shah Maju Bacaleg DPRD Sumut untuk Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Ketua Partai Golkar Kota Medan, M Rahmaddian Shah.
Sumber :
  • Istimewa/MEDAN VIVA

"Saya kira kita yang anak-anak muda ini harus sudah bisa terjun ke politik. Karena di politik ini lah kita bisa merubah bangsa dan negara ini. Itu juga yang menjadi tujuan saya kenapa berpolitik dan bergabung dengan Partai Golkar agar bisa memperjuangkan aspirasi rakyat Sumatera Utara," sebutnya.

HM Sajali Kader Kedua Kembalikan Berkas Bacalon ke Partai Demokrat Binjai

Ia juga menargetkan bahwa Partai Golkar harus bisa menjadi pemenang di 2024 nantinya. Paling tidak dengan hadirnya dia menjadi Bacaleg DPRD Sumut dari dapil Sumut 1 bisa menambah suara maupun kursi untuk Golkar di DPRD Sumut.

"Karena target kita sendiri di Golkar bahwa kader kita harus bisa kembali merebut kursi Ketua DPRD Sumut," ujar Dian.

Maju Jadi Kandidat Cawagub Sumut 2024, Ketua DPP Pujakesuma Daftar ke Golkar

Seperti diketahui bahwa Dian sendiri terpilih menjadi Ketua Golkar Medan pada 5 November 2022 lalu di Regale Convention Center, Kota Medan. Setelah terpilih, ia terus melakukan beberapa program untuk masyarakat.