Istri Gugat Cerai dan Minta Hak Asuh, Daus Mini Akui Anaknya Adopsi

Daus Mini dan Shelvie.
Sumber :
  • VIVA

VIVA - Daus Mini bersikeras memperjuangkan hak asuhnya anaknya. Ini babak baru dari rumah tangganya bersama Shelvie Hana usai menggugat Daus.

Disebut Sebagai Penyebab Perceraian Baim Wong-Paula, Istri NS: Kami Tahu yang Sebenarnya

Tak hanya menggugat cerai sang suami, Shelvie juga menuntut untuk segera bertemu dengan sang anak yang selama ini dibawa oleh Daus.

Gugatan terhadap anak tersebut, membuat Daus Mini mengungkapkan fakta bahwa hak asuh tersebut tak mendasar. Sebab, kata Daus, anak tersebut bukan hasil dari pernikahan mereka melainkan anak adopsi yang sudah mereka rawat sejak bayi.

Venna Melinda Blak-blakan Hubungan Verrell dengan Fuji, Tanya Siap Nikah

Baca juga:

Daus Mini pun enggan memberikan anaknya kepada Shelvie. Sang komedian merasa berhak mendapatkan hak asuh anak karena orang tua kandung anak itu telah memberikan amanah.

Lebaran 2025, Ruben Onsu Umumkan Menjadi Mualaf: Maaf Baru Saya Sampaikan

"Hak asuh itu sepenuhnya diberikan ke saya, orangtuanya (kandung) hanya meminta ke saya," kata Daus Mini, melansir tayangan YouTube infotainment, Senin 20 Februari 2023.

Halaman Selanjutnya
img_title