Diskotik H7 di Medan Digrebek Polisi, Amankan 3 Orang Kasus Judi Online

Ilustrasi judi online.
Sumber :
  • Istimewa/VIVA Medan

Pengungkapan kasus judi online di tempat hiburan H7 itu, sebagai komitmen Polrestabes Medan, dalam memberantas seluruh aktivitas judi di Kota Medan. Baik judi online maupun judi konvensional.