82 Petugas Pemilu di Sumut Dirujuk ke RS dan Puskesmas, 2 Meninggal di Medan dan Langkat

Pemilih menggunakan hak suara pada Pemilu 2024.
Sumber :
  • Istimewa/VIVA Medan

Namun, ia tidak memberikan keterangan secara detail terkait petugas KPPS meninggal dunia itu. Data itu, berdasarkan laporan diterima dari Dinkes Kota Medan. Sedangkan, seorang KPPS di Kabupaten Langkat juga meninggal dunia pada Kamis kemarin, 15 Februari 2024.

Laporkan Persiapan PON 2024 ke Menko PMK, Pj Gubernur Sumut: Progres On The Track

Petugas KPPS di Kabupaten Langkat meninggal dunia usai pemungutan suara Pemilu 2024.

Photo :
  • Istimewa/VIVA Medan

Almarhum bernama Larto (52), petugas KPPS di TPS 001 yang berada di Dusun I, Desa Sawit Hulu, Kecamatan Sawit Seberang, Kabupaten Langkat. Larto merupakan warga Desa Sawit Hulu Kecamatan Sawit Seberang, Kabupaten Langkat.

Nikson Nababan Ajak Milenial Aktif di Pilkada Serentak 2024 untuk Memilih Pemimpinnya

Lanjut, Alwi mengatakan pihak Dinkes Sumut, belum menerima laporan anggota KPPS itu, dari Dinkes Kabupaten Langkat. Alwi mengimbau kepada Dinkes Kabupaten/Kota se-Sumut untuk melaporkan seluruh petugas penyelanggara Pemilu yang mendapatkan pertolongan medis hingga meninggal dunia.

"Yang di Langkat, kita belum menerima laporan Dinkes Langkat. Kita sesuai dengan laporan masing-masing Dinkes Kabupaten/Kota," tutur Alwi.

Grebek Tempat Peredaran Narkoba, Polres Labusel Tangkap 11 Tersangka