Ajak Masyarakat Jangan Golput di Pemilu 2024, Kaesang: Siapa Presidennya, Juga Nyoblos Partainya

Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep.
Sumber :
  • Dok PSI

"Kalau tadi dibilang 35 sampai 36 persen. Ya pemilu kali ini bisa 50 sampai 60 persen," tutur adik ipar Bobby Nasution itu.

Dukung Program Ketahanan Pangan, Asian Agri Tanam 60 Ribu Benih Jagung di Lahan 1,07 Hektare di Asahan

Kaesang mempersilahkan masyarakat, ikut serta mengkampanyekan partai politik. Tapi, harus diikuti dengan mengajak masyarakat, untuk datang ke TPS pada hari pencoblosan suara.

"Mengkampanyekan untuk PDIP, untuk NasDem, Gerindra, Golkar, ya gak masalah. Yang penting partisipasi masyarakat, untuk melek akan pemilu 2024 nanti tersadarkan," jelas Kaesang.

Hasto Kristiyanto Minta KPK Periksa Keluarga Jokowi, Begini Respon Bobby Nasution

Kaesang mengajak masyarakat, bila mencoblos Calon Presiden, jangan lupa juga untuk memberikan suaranya dengan mencoblos partai politik juga serta Calon Legislatif.

"Nanti saat memilih, yang namanya siapa Presidennya, (juga) nyoblos partainya yang mana partai ada banyak ada Nasdem, Golkar PDIP, PKB, PKS yang pasti ada PSI juga biarpun PSI gak besar besar amat di sini," ujar Kaesang.

Usai Ikuti Retreat, Bobby Nasution Kembali ke Sumut Disambut Forkopimda