Capai Tri Sukses, Peran Pers Kawal Sukseskan PON 2024

Pelatihan manajemen informasi keolahragaan yang digelar KONI Medan.
Sumber :
  • Istimewa/VIVA Medan

Sementara kegiatan Pelatihan Manajemen Informasi Keolahragaan ini menurut Eddy, muncul atas ide rekan-rekan pers. Di beberapa kali pertemuan sebelumnya, banyak narasumber yang sudah hadir. Tak hanya daerah, tapi juga tingkat nasional.

Raih Peringkat Lima di Peparnas, Eks Ketum PSSI: Sumut Adalah Talenta Juara dan Pemenangan

"Seperti Atal Depari yang kini jadi ketua PWI Pusat. Juga ada beberapa pembicara nasional lainnya yang bisa meningkatkan wawasan para peserta pelatihan ini," terang Eddy.

Ia berharap kegiatan tahun berdampak positif pada pemberitaan PON 2024 mendatang.

Kontingen Sumut PON 2024 Dibubarkan, Pj Gubsu: Mimpi Kita Menjadi Kenyataan

"Ini salah satu kontribusi kita untuk menyukseskan PON 2024," ujarnya.

Tahun ini ada beberapa pembicara, salah satunya Ketua Umum KONI Sumut John Ismadi Lubis. Eddy mengaku bangga Ketum KONI Sumut bisa hadir kali ini. Dengan begitu, para wartawan atau peserta kegiatan ini bisa menggali informasi langsung mengenai persiapan atlet PON.

Raih Peringkat 5 di Peparnas 2024, Ini Pesan Ketua NPC ke Pemprov Sumut

Sedangkan Ketua KONI Sumut, John Ismadi Lubis berharap keterlibatan kabupaten kota dalam persiapan atlet PON. Caranya dengan menyisihkan anggaran uang pembinaan bagi atlet daerahnya masing-masing yang akan berlaga di PON. Karena itu ia ingin peran pers untuk mendorong kabupaten kota.

"Agar lebih berperan dalam meningkatkan prestasi Sumut di PON mendatang," ucapnya.

Halaman Selanjutnya
img_title