Jadi Tersangka Korupsi SPI, Ini Profil Rektor Unud Prof I Nyoman Gde Antara

Rektor Universitas Udayana Prof I Nyoman Gde Antara.
Sumber :
  • Ubud TV

Sebelum menjabat sebagai rektor, Antara juga sempat menduduki posisi strategis di jajaran pimpinan universitas, yakni sebagai Ketua Internasional Office, Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) dan Wakil Rektor Bidang Akademik.

Rektor Unud, Prof I Nyoman Gde Antara.

Rektor Unud, Prof I Nyoman Gde Antara.

Photo :
  • Istimewa/Ni Putu Putri Muliantari

Pendidikan

Dalam bidang akademik jabatan yang disandang Antara adalah guru besar Fakultas Teknik dengan gelar lengkap Prof. Dr. Ir. I Nyoman Gde Antara, M.Eng.,IPU. Sebelum memiliki sederet gelar tersebut Antara sempat menempuh pendidikan sarjana strata satu (S1) di Institut Teknologi 10 Nopember (ITS) Surabaya pada tahun 1990.

Antara lalu melanjutkan pendidikannya ke jenjang yang lebih tinggi, yakni magister (S2) dan doktor (S3) di Nagaoka University of Technology Jepang. Pendidikan magisternya selesai pada 2001, sementara gelar doktor diraih pada 2004.

Artikelini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Rabu, 15 Maret 2023 - 11:34 WIB Judul Artikel : Profil I Nyoman Gde Antara, Rektor Universitas Udayana Tersangka Korupsi Dana SPI Link Artikel : https://www.viva.co.id/berita/nasional/1583930-profil-i-nyoman-gde-antara-rektor-universitas-udayana-tersangka-korupsi-dana-spi