Isak Tangis Warnai Kedatangan Jenazah Walikota Gunungsitoli di Bandara Kualanamu

Pj Gubernur Sumut, Hassanudin, sambut kedatangan jenazah Wali Kota Gunungsitoli, Lakhomizaro Zebua di Bandara Kualanamu.
Sumber :
  • Dok Pemprov Sumut

Jenazah Lakhomizaro Zebua kemudian langsung diterbangkan ke Gunungsitoli dari Bandara Kualanamu. Jenazah tiba di Bandara Binaka dijadwalkan pukul 15:30 WIB. 

Lebih Aman dan Efisien, KAI Bandara Medan Terapkan Transaksi Non Tunai

Hadir pada penyambutan jenazah Lakhomizaro Zebua di Bandara Kualanamu tersebut kelima anak mendiang, Kepala Biro Umum Pemprov Sumut Dedi Jaminsyah Putra, serta OPD terkait lainnya. Hadir juga jajaran OPD Pemko Gunungsitoli, serta keluarga dan kerabat Lakhomizaro Zebua.