KPPN Award 2023, BPODT Terbaik Sabet 3 Kategori Penghargaan Sekaligus

BPODT raih 3 penghargaan terbaik KPPN Award 2023.
Sumber :
  • Istimewa/MEDAN VIVA

“Kami harapkan kedepannya KPPN Medan I dan Para Satuan Kerja dapat menjalin silaturahmi dan komunikasi yang baik untuk dapat bersama-sama berkontribusi memberikan hasil yang maksimal untuk dapat dinikmati seluruh lapisan masyarakat Indonesia terutama di daerah Sumatera Utara ini,” jelas Abdul Yusuf.

Banjir Bandang dan Longsor Terjadi di Objek Wisata Danau Toba di Simalungun