AIJP2 Audiensi Kehormatan dengan Mahkamah Syar’iyah Jantho

Mahkamah Syar’iyah Jantho sambut kedatangan tim AIJP2
Sumber :
  • Istimewa

Kemudian, didampingi oleh Mrs Cate Summer dan Leisa Lister selaku Penasehat Senior (Australia), Wahyu Widiana Penasehat Senior (Indonesia) yang juga mantan Direktur jendral Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung Republik Indonesia, serta Herni Sri Nurbayanti (AM J4WG), Norma Susanti RM (AM Aceh) dan Alma Aletta (Pemerjemah).

Ikuti Pameran APAIE di Australia, Mengenalku USU di Kancah Pendidikan Internasional

Petugas pelayanan terpadu satu pintu (PTSP) yang merupakan garda terdepan dalam memberikan pelayanan mendapat kesempatan pertama audiensi tanya jawab oleh Tim AIJP2. Mulai dari petugas informasi sampai petugas Posbakum tidak lepas dari berbagai pertanyaan-pertanyaan seputar pelayanan kepada masyarakat pencari keadilan.

Didampingi Ketua MS Jantho Leisa Lister dan Cate Summer banyak bertanya tentang perkembangan penggunaan, kemanfaatan dan sejauh mana masyarakat mengetahui Aplikasi Gugatan Mandiri, Dispensasi kawin dan Penanganan perkara perceraian secara holistik, Aplikasi Gugatan Mandiri adalah aplikasi yang diluncurkan bertujuan untuk meningkat akses keadilan bagi perempuan dan anak pasca perceraian.

Tragis! Anak Usai 6 Tahun di Simalungun Tewas Terlindas Mobil Bak Terbuka

AIJP2 diabdaikan bersama Mahkamah Syar’iyah Jantho.

Photo :
  • Istimewa

Setelah banyak mendapatkan informasi tentang Aplikasi Gugatan Mandiri dari petugas PTSP, Team AIJP2 beranjak melihat fasilitas ruang tahanan pria dan wanita. Ketua MS Jantho menjelaskan bahwa tidak hanya mengadili perkara perdata tetapi juga mengadili perkara pidana islam atau jinayat. Dan AJP2 mengapresiasi kompetensi Absolute yang miliki oleh Mahkamah Syar’iyah.

Anies Baswedan Soroti Isu Perempuan, Ketua AMIN Sumut: Wanita itu Harus Dimuliakan

Kegiatan Audiensi Tim AIJP2 dan jajaran Pimpinan MS Jantho terlaksana di Gazebo Mediasi yang berlangsung hangat, nyaman dan dalam suasana akrab penuh kekeluargaan. Banyak sharing informasi tentang perkara Dispensasi Kawin dan perkara Perceraian. Dan bagaimana hukum di Australia dalam menangani persoalan perempuan dan anak.

Mr. Crag Ewers menyampaikan banyak terimakasih kepada Ketua MS Jantho dan seluruh aparatur yang sudah menerima dengan hangat serta mengapresiasi fasilitas-fasilitas yang tersedia yang telah membuat Pengadilan Ramah dengan pencari keadilan (friendly To Justice Seeker) dan terlaksananya audiensi yang luar biasa dengan bekal pengumpulan data-data seputar perkara yang tim mereka perlukan.

Halaman Selanjutnya
img_title