Pertamax Turbo Jadi Bahan Bakar Utama Digunakan Pembalap F1 Powerboat 2024 Danau Toba

Pembalap F1 Powerboat.
Sumber :
  • Fanpage F1H2O Word Championship

Sebelumnya, PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara (Sumbagut), melakukan pengiriman atau pendistribusian BBM berkualitas, untuk memenuhi kebutuhan bahan bakar, selama penyelenggaraan Pertamina F1 Powerboat 2024 Danau Toba.

Dalam memenuhi kebutuhan bahan bakar F1 Powerboat, berlangsung di Dermaga Pelabuhan Mulia Raja Napitupulu, Balige, Kabupaten Toba, 2-3 Maret 2024. Pertamina mendistribusikan 30.000 liter Pertamax Turbo, 8000 liter Pertamax dan 9.400 liter avtur.