Dirjen Bina Keuda Agus Fatoni Ditunjuk Jokowi Pj Gubernur Sumut, Hassanudin Jabat Pj Gubernur NTB
Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:53 WIB
Sumber :
- Istimewa/VIVA Medan
Disinggung soal apa penyebab sehingga Pj Gubernur Sumut Hassanudin harus diganti?, Harianto mengatakan sepenuhnya wewenang Pemerintah Pusat.
"Penunjukan Pak Agus Fatoni sesuai Keppres," tutur Harianto. Harianto mengatakan pergantian tersebut dipastikan sudah melalui kajian dan pertimbangan yang matang.
"Sehingga seluruh elemen masyarakat Sumut diharapkan terus mendukung jalannya pemerintahan di Sumut," kata Harianto.