Demokrat Target 20 Kursi di DPRD Sumut, Lokot: Biar Usung Cagub Kader Sendiri
Selasa, 28 Februari 2023 - 14:10 WIB

Sumber :
- Demokrat Sumut
Lokot menjadi Ketua DPD Demokrat Sumut, dengan tujuan satu membawa Demokrat meraih kemenangan di Sumut dan secara nasional pada Pemilu tahun 2024, nanti.
"Saya ingin, menjabat ketua. Saya bisa melakukan legesi, yang sederhana memenangkan partai ini. Biar emak ku bangga di rumah sana. Begitu saja, tidak banyak-banyak. Caranya, kita ngomong setengah kamar," jelas Lokot.