Warga Binaan Lapas Siborongborong Dibekali Pelatihan Bersertifikat

Warga binaan Lapas Siborongborong dibekali pelatihan bersertifikat.
Sumber :
  • Istimewa/MEDAN VIVA

"Saya berharap warga binaan bisa berubah menjadi manusia lebih mandiri dan baik khususnya dalam mengikuti kegiatan pelatihan ini," katanya dihadapan Kepala UPTD Balai Latihan Kerja Silangkitang, yang turut hadir.

116 Napi di Sumut Beragama Hindu Terima Remisi Hari Raya Nyepi 2024

Sedangkan Kadis Disnaker Taput, Sofian Simanjuntak menegaskan, para warga binaan yang mengikuti pelatihan ini untuk memanfaatkan dengan baik menyerap ilmu yang didapat.

"Manfaatkan kesempatan ini semoga rasa putus asa berkurang selama menjalani masa pidana," tuturnya.

Truk Terparkir Ditabrak Bus di Tapanuli Utara, 14 Penumpang Luka-Luka

Pihaknya pun berharap, pelatihan ini menjadi modal bagi warga binaan untuk memulai dan memperbaiki hidup kedepannya dengan ketrampilan buang dimiliki.

"Harapannya, pelatihan ini bisa diterapkan dan bisa membuahkan hasil maksimal dan tentunya meningkatkan kompetensi dan keahlian bagi warga binaan. Sehingga menghasilkan modal bagi warga binaan kedepannya setelah bebas," pungkasnya.

Sambut Ramadan, Lapas Narkotika Pematangsiantar Razia Hunian Warga Binaan