Kabar Duka, Sekjen DPP Hanura Kodrat Shah Meninggal Dunia
Kamis, 30 November 2023 - 21:40 WIB
Sumber :
- Fanpage Kanwil Kemenkumham Sumut.
Rencana jenazah Kodrat Shah akan disemayamkan di Kompleks Cemara Asri Jalan Tulip No. 27, Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara.
"Yang pastinya, jenazah sampai di Medan malam ini. Kemungkinan itu, tidak ada masalah," jelas Fajri.